Semua bisnis perlu dikelola dengan baik agar dapat meminimalisir kemungkinan bisnis gagal, terutama bisnis online. Makanya, memastikan bisnis agar tetap berjalan dan berkembang tidaklah mudah. Lalu, gimana strategi tepat untuk mengelola barang dan keuangan untuk bisnis online?
Temukan jawabannya di webinar Dewatalks “Strategi Pengelolaan Barang & Keuangan untuk Bisnis Online” yang akan dibawa oleh Kristofer, VP of Product dari Paper.id. Kamu akan belajar tentang digitalisasi bisnis dan strategi laporan keuangan untuk bisnis.
Webinar ini telah dilaksanakan pada:
📅 Kamis, 29 July 2022
⏰ 19:00 WIB
Kamu dapat menonton tayangan ulang pada youtube channel Dewaweb atau klik video di bawah ini:
Daftarkan dirimu pada webinar selanjutnya, follow juga instagram Dewatalks agar terus dapat update info webinar terbaru..