Ternyata, kekayaan intelektual memiliki peran penting untuk reputasi dan nilai bisnis. Tapi meski begitu, nyatanya masih banyak pelaku bisnis yang enggan melindungi karyanya. Lantas, bagaimana menggunakan kekayaan intelektual untuk memaksimalkan bisnismu?
Dewaweb mengundang kamu untuk mengikuti webinar “Mengatasi Kompetisi Bisnis dengan Kekayaan Intelektual” yang akan dibawakan oleh Carola Monintja, Country Manager dari KASS Indonesia. Nanti, kamu akan mempelajari peran penting Kekayaan Intelektual (KI) dalam bisnis, cara menggunakan KI agar bisnismu standout dari kompetitor, serta kekuatan KI sebagai alat bisnis yang menguntungkan.
Webinar ini telah dilaksanakan pada:
Hari/tgl: Kamis, 12 November 2020
Waktu: 14.00 WIB
Kamu dapat menonton tayangan ulang pada youtube channel Dewaweb atau klik video di bawah ini.
Daftarkan dirimu pada webinar selanjutnya, follow juga instagram Dewatalks agar terus dapat update info webinar terbaru.